Setelah tak sengaja bertemu tunangan Chico di rumah sakit, Ella yang murung berusaha fokus pada hari pertamanya sebagai kepala koki di Hain—tetapi lalu listrik padam.